IT-D-Admin

Serba Serbi Gado-Gado Jakarta

Gado-gado merupakan salah satu makanan nusantara yang sering ditemukan, bahkan Kementerian Pariwisata Indonesia menetapkan gado-gado sebagai top 5 makanan terpopuler di Indonesia. Kepopuleran ini menyebabkan setiap daerah memiliki cita rasa gado-gado yang berbeda. Contohnya gado-gado Jakarta dan gado-gado Surabaya. President of Association of Culinary Professionals, Stefu Santoso mengatakan bahwa perbedaan signifikannya ada pada bumbu kacang, …

Serba Serbi Gado-Gado Jakarta Read More »

Staycation di Hotel Saat Lebaran

Merayakan hari raya Idul Fitri dengan berlibur dan berkumpul bersama keluarga serta kerabat tentu merupakan momen yang sangat dinantikan. Namun bagi sebagian orang, libur lebaran dapat menjadi kesempatan untuk melepas penat. Salah satu kegiatan yang bisa dilakukan adalah staycation. Staycation merupakan cara menikmati waktu liburan dengan menginap di hotel yang relatif dekat dengan tempat tinggalnya. Istilah …

Staycation di Hotel Saat Lebaran Read More »

Rasakan Pengalaman Buka Bersama di Hotel Grande

Ramadan menjadi bulan suci penuh keistimewaan yang sangat dinanti-nantikan. Tentu banyak sekali ajakan untuk berbuka puasa bersama, baik dari keluarga ataupun teman yang sudah lama tidak berjumpa. Kegiatan ini sekaligus menjadi momen untuk menjaga tali silaturahmi dan mempererat persaudaraan. Sumber: www.freepik.com Memilih tempat untuk buka puasa bersama terkadang perlu banyak pertimbangan agar acara dapat berjalan …

Rasakan Pengalaman Buka Bersama di Hotel Grande Read More »

Menelusuri Sejarah dan Budaya di Museum Lampung

Diresmikan pada tahun 1988 oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Fuad Hassan, Museum Negeri Provinsi Lampung “Ruwa Jurai” menyimpan banyak sekali cerita sejarah dan budaya. Koleksi yang dipamerkan dikemas dengan sangat menarik. Anda dapat melihat sejarah perjalanan Provinsi Lampung yang diceritakan melalui lukisan-lukisan cantik. Bentuk bangunannya dibuat seperti rumah adat Lampung yaitu Nuwo Sesat. Di halaman …

Menelusuri Sejarah dan Budaya di Museum Lampung Read More »

Sop Buntut, Kuliner Indonesia Asal Eropa

Siapa yang menyangka? Bila ternyata sop buntut merupakan kuliner asal Eropa, lebih tepatnya Prancis. Sop buntut pertama kali ditemukan pada abad ke-17 dan dipercaya berasal dari rombongan Huguenot Prancis dan Imigran Belanda. Kala itu, mereka meracik sop buntut dengan menggunakan bahan dasar buntut hewan. Sementara di Indonesia sendiri, sop buntut dikreasikan menjadi makanan yang penuh …

Sop Buntut, Kuliner Indonesia Asal Eropa Read More »

Berbagai Macam Perayaan Valentine di Dunia

Hari Valentine yang jatuh pada tanggal 14 Februari menjadikan bulan ini identik dengan bulan penuh kasih sayang. Merayakan Hari Valentine tidak harus selalu dengan surat cinta atau cokelat, berikut berbagai macam perayaan Valentine di beberapa negara: Sumber: www.freepik.com InggrisPerempuan di Inggris akan meletakkan lima lembar daun salam di atas bantal tidurnya pada malam Hari Valentine, …

Berbagai Macam Perayaan Valentine di Dunia Read More »

Pulau Pahawang

Pulau Pahawang Pulau Pahawang berada di Teluk Lampung dan masuk ke daerah wilayah Kecamatan Punduh Pidada, Kabupaten Pesawaran. Pulau ini merupakan salah satu destinasi favorit wisatawan dari berbagai daerah karena keindahan pantai dan bawah lautnya, pasir putihnya yang memanjang, dan hutan mangrove yang tumbuh subur sehingga memberikan wisata bahari yang indah Temukan lokasi Pulau Pahawang …

Pulau Pahawang Read More »

Pantai Sari Ringgung

Pantai Sari Ringgung​ Selain dikenal dengan keindahan lautnya, Pantai Sari Ringgung juga menawarkan daya tarik yang berbeda, yaitu memiliki masjid terapung dan pasir yang timbul. Pasir timbul ini akan membentuk sebuah daratan yang timbul ke atas ketika air mengalami pasang. Lokasi Pantai Sari Ringgung terletak di Desa Sidodadi, Teluk Pandan, Kabupaten Pesawaran, Provinsi Lampung. Untuk …

Pantai Sari Ringgung Read More »

Puncak Mas

Puncak Mas Merupakan kawasan wisata yang memilki taman cantik dan terletak di sebuah bukit Puncak Mas. Selain bisa menikmati keindahan kota Bandar Lampung dari dataran tinggi, tempat ini juga menawarkan berbagai fasilitas, seperti wahana permainan, food court, selfie spot, dan penginapan Temukan lokasi wisata Puncak Mas di sini

Way Kambas

Way Kambas Belum lengkap rekreasi di Lampung kalau belum mengunjungi Way Kambas. Di taman nasional khusus perlindungan gajah ini, Anda bisa melihat sekolah gajah serta pemandangan alam yang indah. Temukan lokasi wisata Way Kambas di sini